Thursday, October 27, 2005
Melanjutkan Latihan Gambar ke tingkat selanjutnya
Dengan semua latihan sebelumnya gw rasa elo udah siap membiasakan diri utk MENGGAMBAR DENGAN PERASAAN. Beberapa hal yang bisa dipelajari sesudahnya adalah :
  1. Proporsi (secara mendetail)
  2. Anatomy
  3. Medium menggambar seperti : Pensil, charcoal, Cat air, cat minyak dan medium lainnya.

Pada tahap inilah buku2x akan lebih berguna utk dipelajari.

Gw sarankan utk Download buku2xnya Andrew Loomis dari :
http://www.saveloomis.org/

Andrew Loomis diakui sebagai ilustrator yang hebat dan penulis buku yang handal. Meskipun bukunya sendiri ditulis sudah lama sekali (sekitar tahun 40-an) namun hingga sekarang isinya masih relevan hingga sekarang.

Buku lain yang gw sarankan adalah :



stats count
 
posted by Adez at 12:05 PM | Permalink |